Polsek Batang Kota Bagikan Masker Pada Jamaah Salat Jumat

    Polsek Batang Kota Bagikan Masker Pada Jamaah Salat Jumat

    Batang-Kapolsek Batang Kota Polres Batang AKP Akhmad Almunasifi melaksanakan Salat Jumat Keliling di Masjid Al Rozikin Desa Kecepak, sekaligus membagikan masker pada warga yang akan menunaikan Salat Jumat.

    Satu persatu jamaah yang datang diberi masker oleh polisi di halaman masjid setempat. Sebelum pelaksanaan khotbah Salat Jumat, Kapolsek Batang menyampaikan untuk selalu disiplin protokol kesehatan.

    "Kami terus edukasi warga agar tetap disiplin prokes saat berkegiatan, karena pandemi COVID-19 belum musnah, " kata Kapolsek Batang Kota AKP Akhmad Almunasifi, Jumat (4/3/2022).

    Selain edukasi gunakan masker, Kapolsek juga mengajak warga untuk vaksinasi, agar tercapai herd immunity. "Bagi yang belum segera mendatangi gerai-gerai vaksinasi yang ada, dan bagi yang sudah dosis pertama bisa langsung dosis kedua, dan juga melayani vaksin lanjutan/booster, " jelasnya.

    Ia menambahkan, edukasi disiplin prokes dan ajakan vaksin terus dilakukan dalam setiap kegiatan Jumat Keliling/Program Jumat Religi Polsek Batang Kota. "Kami ingin lebih dekat dengan masyarakat dan berharap kesadaran warga terhadap prokes makin meningkat, " tambahnya.

    Edi Purwanto

    Edi Purwanto

    Artikel Sebelumnya

    Peduli Warga Berkebutuhan Khusus Bervaksin,...

    Artikel Berikutnya

    Karya Bhakti Bersihkan Jalan Dan Pengurukan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Kunjungan Kerja Aslog Kasad di TMMD Ke-122 Kodim 1704/Mappi
    Luar Biasa Pengusaha Sukses Yang Juga Sekretaris Pemuda Pancasila Batang, Secara Resmi Mendeklarasikan Dukungannya Kepada Bakal Bupati Batang nomer urut 2 FAIZ SUYONO
    Paslon No 2 Faiz dan Suyono Menggelar Kegiatan Sosial Bagikan Minyak Sayur dan Susu Kotak 
    Kelompok Penyelenggaraan Pemungutan Suara ( KPPS ) Batang Harus Terlindungi BPJS
    Buka Muktamar Rifaiyah di Batang, Zulhas: KH Ahmad Rifa'i Pahlawan Nasional yang Berjasa di Dunia Pendidikan
    Ini Luar Biasa Calon Bupati Batang M, Faiz Kurniawan Paslon Nomer Urut 2 , Memiliki Kekayaan Harta Sebesar 121 Miliar
    Tarekat Naqsabandiyah Indonesia Gelar Dzikir Akbar: Deklarasi Dukungan untuk Prabowo-Gibran di Pilpres 2024
    Ini Luar Biasa Calon Bupati Batang M, Faiz Kurniawan Paslon Nomer Urut 2 , Memiliki Kekayaan Harta Sebesar 121 Miliar
    Disparpora Batang: Bangun Atap Kolam Renang THR Kramat Butuh Anggaran Rp2,25 Miliar
    Ahmad Muzani Sekjen DPP Partai Gerindra Menyatakan Dukungan Resmi Kepada M Faiz Kurniawan Untuk Menjabat Bupati Batang 
    Dandim 0736/Batang Bacakan Amanat Pangdam IV/Diponegoro Dalam Upacara Bendera 17 an
    Pembangunan Breakwater 2024 Pantai Sigandu Oleh PT Safari Beach Jateng Dipertanyakan Legalitasnya
    Ketua Umum Komite Ekonomi Kreatif  Achmad Suroso S.Pd.M.Pd Memberikan Sambutan Pada Digital Market. Pelaku Ekraf Di Kabupaten Batang 
    Resmikan Billing Center, BPKPAD Batang Jamin Transparansi Pendapatan Daerah
    Begini Tips Memilih Pemimpin Menurut Ketua Umum KJK Slamet S : Fokus pada Visi dan Misi dalam Pilkada Batang
    Hari Ini Resmi Beroperasi Gerbang Tol KITB , Segini Tarifnya

    Ikuti Kami