Resmi! Harga Pertamax Naik Jadi Rp12.500/Liter, Berlaku Mulai 1 April

    Resmi! Harga Pertamax Naik Jadi Rp12.500/Liter, Berlaku Mulai 1 April

    Harga bahan bakar minyak (BBM) Pertamax resmi naik menjadi Rp12.500 per liter. Di mana ketentuan yang dibuat oleh Pertamina melalui PT Pertamina Patra Niaga berlaku mulai besok di tanggal 1 April pukul 00.00 WIB.

    Pjs. Corporate Secretary PT Pertamina Patra Niaga, SH C&T PT Pertamina (Persero), Irto Ginting mengatakan, BBM Non Subsidi Gasoline RON 92 (Pertamax) disesuaikan harganya menjadi Rp 12.500 per liter, untuk daerah dengan besaran pajak bahan bakar kendaraan bermotor /PBBKB 5%, dari harga sebelumnya Rp 9.000 per liter.

    "Pertamina selalu mempertimbangkan daya beli masyarakat,  harga Pertamax ini tetap lebih kompetitif di pasar atau dibandingkan harga BBM sejenis dari operator SPBU lainnya. Ini pun baru dilakukan dalam kurun waktu 3 tahun terakhir, sejak tahun 2019, " kata Irto dalam siaran persnya, Kamis (31/3/2022).

    Irto melanjutkan bilamana penyesuaian harga ini, lanjut Irto, masih jauh di bawah nilai keekonomiannya. Sebelumnya, Kepala Biro Komunikasi, Layanan Informasi Publik dan Kerjasama Kementerian ESDM,  Agung Pribadi dalam keterangan tertulisnya menyatakan dengan mempertimbangkan harga minyak bulan Maret yang jauh lebih tinggi dibanding Februari, maka harga keekonomian atau batas atas BBM umum RON 92 bulan April 2022 akan lebih tinggi lagi dari Rp. 14.526 per liter, bisa jadi sekitar Rp. 16.000 per liter. 

    Dengan demikian, penyesuaian harga Pertamax menjadi Rp12.500 per liter ini masih lebih rendah Rp3.500 dari nilai keekonomiannya. Ini kita lakukan agar tidak terlalu memberatkan masyarakat, " ujar Irto. 

    Dengan harga baru Pertamax, dia menyatakan Pertamina berharap masyarakat tetap memilih BBM Non Subsidi yang lebih berkualitas. 

    “Harga baru masih terjangkau khususnya untuk masyarakat mampu. Kami juga mengajak masyarakat lebih hemat dengan menggunakan BBM sesuai kebutuhan, "pungkas Irto. 

    Lutfi Adam

    Lutfi Adam

    Lutfi Adam

    Artikel Sebelumnya

    Presiden Perintahkan Gaji Kepala Desa Dibayar...

    Artikel Berikutnya

    Diduga Konsletinng Arus Listrik Rumah Papan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Kunjungan Kerja Aslog Kasad di TMMD Ke-122 Kodim 1704/Mappi
    Paslon No 2 Faiz dan Suyono Menggelar Kegiatan Sosial Bagikan Minyak Sayur dan Susu Kotak 
    Luar Biasa Pengusaha Sukses Yang Juga Sekretaris Pemuda Pancasila Batang, Secara Resmi Mendeklarasikan Dukungannya Kepada Bakal Bupati Batang nomer urut 2 FAIZ SUYONO
    Kelompok Penyelenggaraan Pemungutan Suara ( KPPS ) Batang Harus Terlindungi BPJS
    Lapas Batang Mulai Buka Kunjungan Tatap Muka, Catat Tanggal dan Syaratnya
    Buka Muktamar Rifaiyah di Batang, Zulkifli Hasan Pamer Janda Cantik Desi Ratnasari
    Ini Luar Biasa Calon Bupati Batang M, Faiz Kurniawan Paslon Nomer Urut 2 , Memiliki Kekayaan Harta Sebesar 121 Miliar
    Tarekat Naqsabandiyah Indonesia Gelar Dzikir Akbar: Deklarasi Dukungan untuk Prabowo-Gibran di Pilpres 2024
    Sangat Miris Sekali Ratusan Baliho Paslon Nomer Urut 2 FAIZ SUYONO Cabup dan Cawabup Batang Dirusak, Oleh Oknum Yang Tidak Bertanggung JAWAB !!! 
    Dapat Nomor Urut 2, Suyono Mengatakan: Pertanda Saya akan Jadi Wakil Bupati Batang Dua Periode Bersama Mas Faiz!
    Ahmad Muzani Sekjen DPP Partai Gerindra Menyatakan Dukungan Resmi Kepada M Faiz Kurniawan Untuk Menjabat Bupati Batang 
    Pembangunan Breakwater 2024 Pantai Sigandu Oleh PT Safari Beach Jateng Dipertanyakan Legalitasnya
    Ketua Umum Komite Ekonomi Kreatif  Achmad Suroso S.Pd.M.Pd Memberikan Sambutan Pada Digital Market. Pelaku Ekraf Di Kabupaten Batang 
    Resmikan Billing Center, BPKPAD Batang Jamin Transparansi Pendapatan Daerah
    Begini Tips Memilih Pemimpin Menurut Ketua Umum KJK Slamet S : Fokus pada Visi dan Misi dalam Pilkada Batang
    Hari Ini Resmi Beroperasi Gerbang Tol KITB , Segini Tarifnya

    Ikuti Kami